Cek Fakta: Benarkah Masker Scuba Dilarang Gegara Ada Politik Dagang Perusahaan? Simak Faktanya

- 22 September 2020, 10:58 WIB
Ilustrasi masker scuba.
Ilustrasi masker scuba. /PIXABAY/jufuzhili

PR PANGANDARAN – Media sosial dihebohkan oleh seorang pengguna Facebook yang menyebutkan jika pelarangan masker scuba adalah politik dagang perusahaan.

Unggahan yang dibagikan pada 16 September 2020 itu mengatakan masker scuba dilarang karena harganya yang murah, sehingga masyarakat akan lebih memilih untuk membelinya dibandingkan membeli jenis masker lain.

Ini politik perusahaan beneran, dulu di awal pandemi masker di-save, harga dinaikkan selangit dan keluarlah masker scuba produksi rumahan, harga murah juga bisa dicuci pakai lagi. 

Baca Juga: Sungai Cibuntu di Sukabumi Meluap, Kendaraan Roda Empat Terseret Diterjang Banjir Bandang

"Sekarang dilarang masker scuba karena masker mereka tidak laku juga mahal. Bantu tidak, malah selalu nyusahin masyarakat melulu. Bila mau membantu, setiap rumah dibagi masker/bulan secara free dan sosialisasi baru jalanin larangan itu,” ucapnya.

UNGGAHAN hoaks soal masker scuba.*
UNGGAHAN hoaks soal masker scuba.*

Akibat dari pelarangan ini membuat banyak orang yang menjual masker scuba rugi, tapi alih-alih membuang persediaan, mereka tetap menjualnya.

Namun, benarkah masker scuba dilarang karena politik dagang perusahaan?

Baca Juga: Dorong Produk UMKM Tembus Ranah Ekspor, Bea Cukai Soekarno Hatta Gelar Rapat Lintas Sektor

Halaman:

Editor: Suci Nurzannah Efendi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

x