Ramai Fenomena Influencer Cilik, Ini Risiko dan Bahaya Anak-anak Jadi Kidsfluencer

- 20 Juni 2021, 12:30 WIB
Pahami berikut ini risiko dan bahaya menjadi kidsfluencer yang sedang ramai diperbincangkan.
Pahami berikut ini risiko dan bahaya menjadi kidsfluencer yang sedang ramai diperbincangkan. /Instagram/Raffinagita1717/

PR PANGANDARAN – Saat ini banyak anak-anak yang menjadi kidsfluencer untuk menjadi terkenal.

Melihat tayangan dari kanal YouTube Narasi Newsroom, kidsfluencer yaitu anak-anak dengan banyak followers di media sosial.

Salah satu kidsfluencer yang terkenal yaitu Rafathar, putra dari pasangan selebriti Raffi Ahmad dan Nagita Slavina.

Baca Juga: Wanita Kembar asal Inggris Diserang Buaya Ganas, Salah Satunya Berhasil Tinju sang Predator

Dengan terkenalnya Rafathar, kesehariannya menjadi konsumsi publik termasuk saat dijahili oleh orang-orang di sekitarnya yang sempat membuat heboh.

Meskipun kidsfluencer memperoleh sejumlah keuntungan seperti pendapatan dan popularitas tapi ternyata mempunyai risiko.

Salah satu risiko menjadi kidsfluencer yaitu adanya eksploitasi seperti hilangnya privasi serta psikologis para kidsfluencer dapat mempengaruhi psiko-sosial anak yang lainnya.

Baca Juga: Kembar 'Ekstrem' yang Bertunangan dengan Pria yang Sama Berencana Berbagi Bayi, Ini Kisahnya

Menanggapai maraknya kidsfluencer yang bermunculan, psikolog anak Dr. Rose Mini Agoes Salim turut buka suara.

“Manusia itu tumbuh dan berkembang terutama perkembangannya dipengaruhi oleh faktor nature dan nurture,” kata Dr. Rose Mini Agoes Salim dikutip PikiranRakyat-Pangandaran.com pada Minggu, 20 Juni 2021.

Halaman:

Editor: Mela Puspita

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x