Viralkan 'Welcome to Indonesia' Versi Dirinya, Kiky Saputri Kritik Bansos Covid-19 hingga TKA Masuk saat PPKM

- 14 Juli 2021, 09:20 WIB
Komika Kiky Saputri ikut ramaikan tren lagu Welcome to Indonesia versi dirinya untuk kritik pemerintah selama pandemi Covid-19 di Indonesia.
Komika Kiky Saputri ikut ramaikan tren lagu Welcome to Indonesia versi dirinya untuk kritik pemerintah selama pandemi Covid-19 di Indonesia. /Instagram @kikysaputrii

Kiky Saputri lantas menyinggung sikap pemerintah kala menemukan pekerja asing masuk ke Indonesia di tengah PPKM Darurat yang masih berlangsung.

"Welcome to Indonesia negriku tercinta, ini bukan kritik cuma nyindir menggelitik. Raykat harus dirumah untuk menjaga diri, tapi tenaga kerja asing, lho kok wara-wiri?," senandungnya.

Artikel ini pernah tayang dengan judul "Sentil Kelakuan Pemerintah Lewat Lagu Welcome to Indonesia, Kiky Saputri: eh Ada Kang Bakso Lewat"

Meski secara gamblang mengkritik pemerintah, Kiky Saputri mengaku takut tiba-tiba tercisuk.

"Tok tok tok eh ada kang bakso lewat," beber Kiky Saputri.

Baca Juga: Sebut Tidak Mencintai Anang Hermansyah di Awal Pernikahan, Ashanty: Aku Kawin Sama Dia Bukan saat...

Lagu Welcome to Indonesia versi komika Kiky Saputri pun menuai pro kontra dari netizen.

Kiky Saputri karena blak-blakan menyindir kelakuan pemerintah di tengah pandemi Covid-19 yang sedang genting.

"Keren ky, TKA sibuk wara wiri," komentar Ifan Seventeen.

Baca Juga: Cek Keberuntungan 12 Zodiak Hari Ini, Rabu, 14 Juli 2021, Capricorn Terancam Ditipu

Halaman:

Editor: Khairunnisa Fauzatul A

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah