8 Idol K-Pop Ini Memulai Debutnya di Usia yang Tidak Muda Lagi, Buktikan Umur Hanyalah Angka

- 13 Oktober 2021, 15:00 WIB
8 idol K-Pop yang debut di usia lebih tua.
8 idol K-Pop yang debut di usia lebih tua. /Kolase foto dok. Koreaboo/

J.Seph lahir pada 21 Juni 1992, usianya saat ini 29 tahun, ketika grup KARD debut pada 19 Juli 2017, dia berusia 25 tahun, dia adalah anggota tertua dari grup.

Baca Juga: Elon Musk Berambisi Bangun Pabrik Tesla di Luar Planet Bumi: Berharap Dapat Terwujud Sebelum Saya Mati

6. Sojin Girl’s Day

Sojin lahir pada 21 Mei 1986, usainya saat ini 35 tahun, ketika Girl's Day pertama kali debut pada Juli 2010, leader dari girl grup ini berusia 24 tahun.

Setelah empat anggota Girl's Day yang tersisa tidak memperbarui kontrak mereka dengan Dream Tea Entertainment pada tahun 2019, dia akhirnya pindah ke Noon Company pada bulan Maret di tahun yang sama pada usia 32 tahun.

7. BM KARD

BM lahir pada 20 Oktober 1992, usianya saat ini 29 tahun, hanya beberapa bulan lebih muda dari sesama anggota KARD J.Seph, dia berusia 24 tahun ketika grup tersebut debut pada Juli 2017.

Baca Juga: Diduga Sindir Baim Wong, Dokter Tirta: Gini Bosque...

Dia melakukan debut solonya tahun ini pada 9 Juni di usia 28 tahun.

8. Dara eks 2NE1

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: Koreaboo


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x