Kumpulan Ucapan Isra Mi'raj 2021, Cocok Dibagikan di WhatsApp dan Facebook

- 11 Maret 2021, 08:30 WIB
 Ilustrasi 19 inspirasi ucapan selamat Isra Mi'raj 2021.
Ilustrasi 19 inspirasi ucapan selamat Isra Mi'raj 2021. /Freepik

Tak hanya itu, kita bisa turut serta berdakwah dan memberikan ucapan-ucapan penuh doa dan makna dalam Isra Mi’raj ini. Ucapan ini bisa langsung dikirimkan melalui media sosial Whatsapp atau Facebook, dan bisa juga dengan ditambahkan beberapa dekorasi (kartu ucapan) agar semakin cantik dan berkesan.

Berikut ini 20 ucapan Isra Mi’raj, dikutip Pangandaran.pikiran-rakyat.com dari berbagai sumber:

Baca Juga: Belum Resmi Putus dari Amanda Manopo, Kini Billy Syahputra Ungkap Masih Sayang ke Hilda Vitria

1. "Peristiwa hijrahnya Rasulullah SAW memperingatkan kita, bahwa perjuangan Islam belum usai dan harus terus dilanjutkan. Selamat hari Isra Miraj."

2. "Selamat hari Isra Miraj. Sejatinya, manusia diciptakan berbeda-beda. Akan tetapi, perbedaan tersebut justru merupakan rahmat. Isra Mi’raj adalah momen yang tepat untuk saling menghargai perbedaan."

3. “Selamat hari Isra Miraj. Semoga kita selalu diberkahi Allah SWT, dan diberi umur untuk sampai ke bulan Ramadhan yang akan datang.”

Baca Juga: Kaesang-Felicia Masih Sangat Mencintai, Nyai Ratu Kidul Terawang: Ada yang Iri dan Gunakan Ilmu Hitam!

4. "Isra Mi’raj menjadi momen untuk kita, agar bisa meneladani akhlak Nabi dan menyadari bahwa diri ini sangat jauh dari kata sempurna."

5. "Selamat hari Isra Miraj. Jadikan peringatan ini sebagai suatu hal yang mendamaikan dan memberikan bukti, bahwa Islam adalah agama penyayang."

6. "Jadikan makna hari ini sebagai momentum dalam kehidupan untuk tetap tawadu dan bertakwa. Selamat hari Isra Miraj."

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: Jurnal Soreang


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah