Doa Nisfu Sya'ban Bahasa Arab, Latin dan Terjemahannya

- 27 Maret 2021, 22:00 WIB
ilustrasi berdoa pada malam nisfu sya'ban
ilustrasi berdoa pada malam nisfu sya'ban /Pixabay/İbrahim Mücahit Yıldız

PR PANGANDARAN - Malam Nisfu Sya'ban akan hadir tak lama lagi.

Diketahui malam Nisfu Sya'ban yakni pada 15 di bulan Sya'ban 1422 Hijriah.

Jika diambil dalam hitungan kalender masehi, 15 Sya'ban jatuh pada tanggal 28 Maret 2021.

Baca Juga: Dipingit untuk Lepas Masa Lajang, Aurel Hermansyah Putuskan Tidur Bareng Anang dan Ashanty

Dalam menyambut malam 15 Sya'ban tersbut, terdapat amalan yang bisa dilakukan.

Salah satunya membaca doa dengan niat dipanjangkan umur, terhindar dari bahaya dan terhindar dari ketergantungan dengan orang lain.

Malam Nisfu Sya'ban dimulai sejak terbenamnya matahari. Sya'ban sendiri merupakan bulan yang sangat istimewa bagi umat islam.

Baca Juga: Jadi Saksi Bisu Perjuangan Anang Hermansyah, Ternyata Ini Ruko yang Pernah Ditinggali Aurel dan Azriel

Lantaran, bulan Sya'ban berada diantara bulan Rajab dan bulan Ramadhan. Sementara itu, Nisfu Sya'ban memiliki pengertian Nisfu yang berati setengah dan Sya’ban yang berarti bulan kedelapan dalam kalender hijiriyah.

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: Kabar Lumajang


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x