Kenali Perbedaan Gejala Covid-19 Varian Alpha, Beta dan Delta, dari Demam hingga Hilang Selera Makan

- 29 Juli 2021, 18:15 WIB
Ilustrasi Covid-19.
Ilustrasi Covid-19. /articular/

PR PANGANDARAN - Covid-19 kini telah memiliki bermacam-macam varian yakni alpha, beta dan delta.

Meski sama-sama Covid-19, virus corona tersebut memiliki perbedaan gejala satu sama lain.

Berikut Tim PikiranRakyat-Pangandaran.com rangkumkan beberapa perbedaan gejala antara Covid-19 varian awal, alpha, beta dan delta dari beberapa sumber.

Baca Juga: Ramal Pandemi Covid-19 Akan Hilang di Awal 2023, Guru Spiritual Ini Jelaskan Siklus Matahari

Gejala Covid-19 Varian Awal

- Demam
- Batuk
- Kehilangan penciuman atau rasa
- Sakit tenggorokan
- Nyeri otot
- Diare
- Mual

Gejala Khusus Covid-19 Varian Alpha

- Batuk berlendir
- Keluar lendir bervirus dari mulut dan hidung
- Batuk dan sakit tenggorokan
- Hilang rasa dan indera penciuman
- Sesak napas
- Sulit berpikir jernih
- Pusing, malaise, dan mual
- Kelelahan dan nyeri otot

Baca Juga: Daftar Kontak Ambulans Covid-19 Wilayah Jabodetabek yang Sudah Terverifikasi

Halaman:

Editor: Imas Solihah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah