PR PANGANDARAN - Merawat tanaman hias aglonema memang tidak sepenuhnya mudah.
Sebab, tanaman hias aglonema rupanya bisa stres hingga nyaris layu yang terkadang membuatnya menjadi tidak mudah.
Berikut Tim PikiranRakyat-Pangandaran.com rangkumkan cara mengatasi tanaman hias aglonema yang sedang stres dan nyaris layu dari YouTube Hobi Bunga pada Sabtu, 2 Oktober 2021.
Sebenarnya, ada banyak faktor yang membuat tanaman hias aglonema stres.
Baca Juga: Lirik Lagu Karena Kucinta Kau – Bunga Citra Lestari (BCL)
Salah satu faktornya yaitu karena terlalu lambatnya munculnya daun muda, atau daun muda muncul namun dengan ukuran lebih kecil dari sebelumnya.
Meski begitu, Anda tidak perlu khawatir apabila aglonema tidak bertumbuh dengan semestinya karena stres.
Sebab, ada cara yang relatif efektif agar aglonema yang stres tidak lantas mati.
Baca Juga: Ledakan Bom di Masjid Kabul Sebabkan Warga Sipil Tewas, Ini Tanggapan Taliban
1. Anda harus memastikan agar media tanam tanaman hias aglonema dalam keadaan kering.
Artikel Rekomendasi