Kerap Jadi Masalah Kulit bagi Kalangan Wanita, Kenali Jenis-jenis Beruntusan di Wajah Berikut Ini!

- 13 September 2020, 17:25 WIB
ILUSTRASI komedo di dagu.*
ILUSTRASI komedo di dagu.* /PIXABAY/

 

PR PANGANDARAN - Kondisi wajah berupa benjolan-benjolan kecil yang menyebabkan permukaan kulit wajah kasar atau lebih dikenal dengan istilah beruntusan, sudah tidak asing lagi bagi kalangan wanita.

Secara umum, munculnya beruntusan terbentuk saat sel-sel kulit mati, minyak berlebih, serta bakteri yang terperangkap di dalam pori-pori karena wajah tidak dibersihkan.

Akan tetapi, dalam kondisi tertentu, beruntusan bisa disebabkan karena stres, faktor genetik, atau gesekan pada rambut.

Baca Juga: Viral, Desain Pakai Software Bajakan, Pria Pengelas Robot Asal Indonesia Digaji 90 Juta oleh Adobe

Beruntusan juga bisa dikarenakan pemakaian helm atau topi, penggunaan skincare, memencet jerawat, sering menyentuh wajah, atau asupan makanan yang kurang baik.

Berikut ini macam-macam beruntusan yang sering menjadi permasalahan kulit wajah dari laman Instagram @kalasemi dirangkum PikiranRakyat-Pangandaran.com.

1. Fungal Acne (Beruntusan muncul disebabkan jamur dan bakteri)

Fungal Acne adalah suatu kondisi kulit disebabkan oleh jamur yang akan muncul saat kadar jamur tersebut meningkat, dan menyebabkan kulit terinfeksi melalui folikel rambut.

Baca Juga: Bocor Foto Mr P Chris Evans di Instagram, Netizen Twitter Geger Sampai Jadi Trending Topik

Halaman:

Editor: Suci Nurzannah Efendi

Sumber: Instagram @bpptkg


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x