Buat Konten, Wanita Tiongkok Ini Tewas di Crane Setinggi Hampir 50 Meter, Begini Kisahnya

- 28 Juli 2021, 12:40 WIB
Wanita Tiongkok ini tewas saat membuat konten di crane setinggi nyaris 50 m.
Wanita Tiongkok ini tewas saat membuat konten di crane setinggi nyaris 50 m. /Weibo/Xiaoqiumei

 

PR PANGANDARAN – Seorang influencer asal Tiongkok diketahui baru saja tewas, usai terjatuh dari crane.

Lebih lanjut, diketahui wanita asal Tiongkok itu diduga tewas saat memfilmkan dirinya sendiri di atas crane setinggi 160 kaki atau setara hampir 50 meter.

Wanita asal tiongkok itu diketahui tengah membuat konten ketika kejadian itu berlangsung.

Baca Juga: Studi Laboratorium Tiongkok: Antibodi yang Dipicu Vaksin Covid-19 Sinovac Memudar Usai 6 Bulan

Dikutip PikiranRakyat-Pangandaran.com dari World of Buzz, ia dilaporkan sedang merekam video untuk Douyin.

Diketahui Douyin merupakan sebuah aplikasi audiovisual yang dikatakan mirip dengan TikTok.

Dikenal dengan nama panggilan online-nya Xiaoqiumei, perempuan berusia 23 tahun ini merupakan operator tower crane.

Baca Juga: Ketegangan Tiongkok dan AS Meningkat, Kedua Negara Pertemukan Menteri Luar Negeri

Lebih lanjut, diketahui Xiaoqiumei merupakan seorang ibu dari dua anak kecil.

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: World Of Buzz


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x