Dibodohi Penjual Sayuran, Satu Keluarga Nyaris Tewas Usai Konsumsi Ganja Menyerupa Ramuan Herbal

- 2 Juli 2020, 10:36 WIB
Ilustrasi daun ganja.
Ilustrasi daun ganja. //Pexels

PR PANGANDARAN - Nasib nahas menimpa satu keluarga di India, mereka harus dilarikan ke rumah sakit terdekat usai mengonsumsi ganja menyerupa sayuran dari pedagang yang sengaja membodohinya.

Bermaksud mengonsumsi ramuan herbal untuk menjaga daya tahan tubuh, satu keluarga ini meracik 'sabzi ganja' untuk dijadikan obat herbal dan diminum bersama-sama.

Insiden itu terjadi di Desa Miyangaj, Kannaj, Uttar Pradesh, India. Bermula saat seorang pria berinisial NK memberikan sebungkus gulma atau ganja kepada seorang putra berinisial N.

Baca Juga: RI Naik Kelas Jadi Negara Berpenghasilan Menengah ke Atas, Kemenkeu: Sebuah Prestasi Membanggakan

Tanpa pemberitahuan, N memberikan bungkusan ganja itu kepada saudara iparnya yang tidak menyadarinya juga dan membuat makanan yang populer di Iran, yaitu Sabzi.

Usai disajikan kepada keluarga, merek kemudian memakan Sabzi ganja itu dan enam keluarganya langsung mengalami penuruna kesehatan dan meminta tetangga memanggil dokter.

Mereka pun dilaporkan pingsan dan dirawat di rumah sakit.

Baca Juga: New Normal Zona Hijau: Sekolah Mulai 3 Juli 2020 dan Siswa Hanya Masuk 3 Kali dalam Seminggu

Seperti diberitakan pikiran-rakyat.com dengan judul Ditipu Tukang Sayur, Satu Keluarga Dilarikan ke Rumah Sakit Usai Konsumsi Sabzi Ganja, pihak kepolisian setempat usai mendapati laporan insiden itu kemudian melakukan investigasi.

Dalam proses investigasi mereka menemukan sabzi ganja mentah. Setelah didalami, ternyata ganja itu dari N.

Halaman:

Editor: Ayunda Lintang Pratiwi

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x