Sepakbola Turki Berduka atas Kematian Ahmet Calik yang Tewas Karena Kecelakaan, Klub Besar Tulis Pesan

- 12 Januari 2022, 07:15 WIB
Pemain tim nasional Turki, Ahmet Calik dikabarkan meninggal dunia setelah diketahui mengalami kecelakaan
Pemain tim nasional Turki, Ahmet Calik dikabarkan meninggal dunia setelah diketahui mengalami kecelakaan /twiiter.com/konsyapor

Baca Juga: Drakor Dear M Masih Belum Dipastikan Tayang Tahun Ini, Tunggu Hasil Penyelidikan Aktris Park Hyesoo

Baca Juga: Nikmat Makan Sate Kambing Bersama Deddy Corbuzier, Shin Tae Yong : Makanan yang Bagus


“Dengan kesedihan yang mendalam, kami mengetahui meninggalnya mantan pemain sepak bola kami Ahmet Calik. Semoga Tuhan mengampuni almarhum, kami menyampaikan belasungkawa kami kepada keluarga yang berduka, orang-orang terkasih dan komunitas olahraga Turki.” tulis media sosial Instagram Galatasaray.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Galatasaray (@galatasaray)

 

"Dengan sangat sedih kami mengetahui bahwa Ahmet Calik, pemain sepak bola Ittifak Holding Konyaspor, yang juga bermain di tim nasional kami, meninggal dunia akibat kecelakaan lalu lintas. Semoga Allah merahmati almarhum.Belasungkawa kami untuk keluarganya, kerabatnya, Ittifak Holding Konyaspor Club dan komunitas sepak bola Turki." tulis keterangan Federasi Sepakbola Turki seperti dikutip PangandaranTalk.com dari ANTARA pada Rabu 12 Januari 2022.

Seperti keterangan yang ditulis ANTARA pada Selasa 11 Januari 2022, kepastian terkait meninggalnya bek Timnas turki itu, diketahui setelah pihak kepolisian melakukan penyelidikan atas kasus kecelakaan yang telah menewaskan salah satu pemain terbaik Turki itu.***

Halaman:

Editor: Siti Elkanauly Pratiwi


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x