Psywar PSIS Semarang Buat Semua Tim di Piala Presiden. Calon Rival Persib Bandung?

- 25 Juni 2022, 13:00 WIB
PSIS Semarang memastikan satu tempat di babak 8 besar Piala Presiden 2022 usai mengalahkan PSS Sleman dengan skor telak 5-2, jadi kandidat kuat juara Piala Presiden.
PSIS Semarang memastikan satu tempat di babak 8 besar Piala Presiden 2022 usai mengalahkan PSS Sleman dengan skor telak 5-2, jadi kandidat kuat juara Piala Presiden. /Pialapresiden.id

PANGANDARAN TALK - PSIS Semarang adalah tim jawara yang tak terkalahkan di Grup A Piala Presiden 2022.

Meski kerap kebobolan, tetapi pasukan Laskar Mahesa Jenar ini tak pernah kalah.

Maka tak heran jika PSIS berhasil mengantongi poin penuh di klasemen grupnya, yakni 10 poin.

Di sisi lain, Persib Bandung pun tak pernah terkalahkan di Grup C.

Baca Juga: Persib Bandung Bakal Kehilangan Striker Gahar di 8 Besar Piala Presiden 2022, Robert: Rotasi Besar

Hanya sekali draw di laga perdana melawan Bali United 1-1.

7 poin berhasil dikantongi Persib di klasemen hasil dari tiga kali pertandingan.

Kedua tim itu boleh dikatakan punya kans untuk melaju ke babak lanjutan Piala Presiden 2022.

Namun semua akan bergantung pada hasil perjuangan mereka di 8 besar mulai awal Juli mendatang.

Halaman:

Editor: Atep Abdilah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah