BRI Liga 1, Tim Dokter Persib Ungkap Isu Miring Marc Klok, Ikut Main Lawan Persija?

- 1 Oktober 2022, 09:30 WIB
Gelandang Persib Marc Klok saat tampil bersama Timnas Indonesia pada laga pertama Timnas Indonesia vs Curacao yang berlangsung di Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), pada 24 September 2022.
Gelandang Persib Marc Klok saat tampil bersama Timnas Indonesia pada laga pertama Timnas Indonesia vs Curacao yang berlangsung di Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), pada 24 September 2022. /Instagram.com/@marcklok

Baca Juga: Seusai Matchday Coach Milla Terpaksa Isolasi Ricky Kambuaya Jelang BRI Liga 1 Persib vs Persija. Ini Sebabnya

Dengan serangkaian pengobatan yang dijalani olehnya, kini mulai membaik. Ia bahkan sudah mengikuti latihan penuh sejak Kamis kemarin di Stadion GBLA.

“Ya baik tapi masih sedikit masalah di area perut, saya banyak scan sekarang di rumah sakit untuk cek ada masalah apa, tapi dari sekarang kita belum tahu ada apa. Saya lebih baik sekarang dan bersiap untuk hari Minggu pertandingan besar harus siap,” ucap Klok yang dilansir dari laman resmi Simamaung.com.

Baca Juga: Prediksi Skor dan Susunan Pemain Bali United vs Persikabo di BRI Liga 1 Indonesia 2022/2023

Tim dokter Persib, Rafi Ghani menjelaskan l keadaan Klok sekarang sudah jauh lebih baik setelah absen beberapa hari pada sesi latihan pasca kepulangannya dari Timnas Indonesia.

Tim medis Persib pun telah memberikan laporan pada Luis Milla sebagai kepal pelatih bahwa ia dapat memainkan Klok di laga Persib vs Persija.

“Semoga juga bisa diturunkan pada saat lawan Persija. Jadi tim kesehatan memberikan rekomendasi bahwa Marc Klok bisa (bermain), namun masalah diturunkan atau tidak itu pelatih yang menentukan,” kata Tim dokter yang di wakili oleh Raffi Ghani.

Baca Juga: Ternyata Petuah Gilang Dirga untuk Lesti Kejora Terbukti, Netizen Ikut Greget, Rizky Billar Selingkuh?

Klok dapat kembali melakukan sesi latihan bersama Ricky Kambuaya dan Rachmat Irianto.***

Halaman:

Editor: Atep Abdilah

Sumber: Persib


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x