REPOT! Imbas Tragedi Kanjuruhan, Luis Milla Tinggalkan Persib, Beckham Putra: Ambil Sisi Positif

Tayang: 6 Oktober 2022, 18:29 WIB
Editor: Fikri Mahendra
REPOT! Imbas Tragedi Kanjuruhan, Luis Milla Tinggalkan Persib, Beckham Putra: Ambil Sisi Positif.
REPOT! Imbas Tragedi Kanjuruhan, Luis Milla Tinggalkan Persib, Beckham Putra: Ambil Sisi Positif. /Instagram @luismillacoach

PANGANDARAN TALK - REPOT! Imbas Tragedi Kanjuruhan, Luis Milla Tinggalkan Persib, Beckham Putra: Ambil Sisi Positif.

Diketahui, laga Persib vs Persija yang semula akan digelar pada 2 Oktober 2022 harus ditunda lantaran tragedi Kanjuruhan.

Sepakbola Indonesia sedang dilanda kesedihan paska tragedi di Stadion Kanjuruhan, Malang yang menewaskan ratusan suporter.

Hal itu membuat kompetisi BRI Liga 1 harus dihentikan untuk sementara, beberapa laga pun harus di tunda seperti Persib vs Persija.

Gelandang Persib Beckham Putra mengambil sisi positif dari penundaan kompetisi.

Baca Juga: Imbas Tragedi Berdarah Kanjuruhan, Simak Jadwal Tunda Persib vs Persija

"Kemarin, kami sudah siap menghadapi Persija,"

"Tapi karena adanya kejadian di Malang itu, pertandingan menjadi mundur,"

"Kami harus bisa mengambil hal positif dari kejadian itu yaitu dengan mempersiapkan diri lebih baik lagi," kata Beckham Putra.

Halaman:

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

Trending

Berita Pilgub