Profil Lengkap Syekh Ali Jaber, Hafal Al-Qur’an Sejak Usia 11 Tahun hingga Jadi Pendekar Tapak Suci

- 14 Januari 2021, 11:27 WIB
Syekh Ali Jaber Dikabarkan Meninggal Dunia
Syekh Ali Jaber Dikabarkan Meninggal Dunia /Foto Instagram @yayasan.syekhalijaber/

PR PANGANDARAN – Syekh Ali Jaber telah meninggal dunia pada pukul 8.30 WIB di RS Yarsi, Cempaka Putih, Jakarta Pusat dalam keadaan negatif Covid-19.

Banyak orang mengenal Syekh Ali Jaber hanya sebagai ulama karena kerap kali muncul di layar kaca untuk mengisi beberapa acara.

Namun, banyak fakta mengenai Syekh Ali Jaber yang tak banyak orang, berikut PikiranRakyat-Pangandaran.com telah merangkum dari berbagai sumber mengenai profil serta fakta-fakta mengenai Syekh Ali Jaber.

Baca Juga: Lelah Dimadu, Rohimah Alli Bersedia Rujuk Kembali dengan Syarat Ini: Asal Kiwil...

Syekh Ali Jaber memiliki nama lengkap Ali Saleh Mohammed Ali Jaber, lahir di Madinah, 3 Februari 1976.

Dia sejak kecil sudah dididik keras untuk beribadah dan membaca Al-Qur’an bahkan ayahnya tidak segan untuk memukulnya sehingga saat berusia 11 tahun sudah hafal Al Qur’an

Syekh Ali Jaber masuk madrasah Ibtidayyah pada tahun 1989 lalu melanjutkannya ke Madrasah Tsanawiyah dan Aliyah mulai tahun 1995 hingga 1997.

Baca Juga: Terjerat Video Syur Gisel, MYD Justru Dapat Pesan Lucu dari Warganet: Aku Mau Menikah Denganmu, Mas

Di Madinah keluarga Syekh Ali Jaber memiliki masjid besar yang digunakan orang tuanya untuk menyebarkan Islam.

Halaman:

Editor: Mela Puspita


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x