Daftar pemenang Tiktok Awards Indonesia 2020, dari Chef Arnold hingga Rizky Febian

- 31 Januari 2021, 09:20 WIB
Rizky Febian raih penghargaan di Tiktok Awards 2021
Rizky Febian raih penghargaan di Tiktok Awards 2021 / Instagram.com/rizkyfbian

Raffi Ahmad dan Nia Ramadhani menjadi host untuk TikTok Awards Indonesia 2020. Sedangkan, Cinta Laura Kiehl yang sebelumnya sempat ditunjuk untuk membawakan program ini, mendadak mengundurkan diri karena suatu alasan tertentu.

Baca Juga: Lirik Lagu Beautiful (Full Version) - TREASURE Lengkap Terjemahan Bahasa Indonesia

Berikut daftar Lengkap Pemenang TikTok Awards Indonesia 2020

1. Musician Creator of The Year: Rizky Febian (@rizkyfbian)
2. Rising Star of The Year: Rensia Sanvira (@rensia_sanvira)
3. Best of Learning and Education: Tjokro Wimantara (@asahpolapikir)
4. Best of Lifestyle: Resep DEBM (@resep_debm)
5. Viral Song of The Year: Kopi Dangdut
6. Best of Technology: Aldo Agustino (@aldoagustino21)
7. Best of Comedy: Fadlan Halao (@fadlanhalao)
8. Best of Fitness and Wellness: Jumadil Musa (@jumadilmusa13)
9. Best of Gaming: Ferdian Saputra (@akuferdiann)
10. Best of Performers: Idgitaf (@idgitaf)
11. Popular Creator of The Year: Mega Dwi Cahyani (@cahyanirynn)
12. Celebrity Creator of The Year: Arnold Poernomo (@arnoldpo)
13. Best of Fashion and Beauty: Jharna Bhagwani (@jharnabhagwani)
14. Creator of The Year: Ibra Isman (@bukananakdapur).***

Halaman:

Editor: Ayunda Lintang Pratiwi

Sumber: Kabar Besuki RCTI PR Bogor


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x