Lama Tak Terdengar, Susno Duadji Mantan Kabareskrim Polri Kini Asik Tanam Singkong

- 20 April 2021, 18:20 WIB
Lama tak Terdengar, Susno Duadji Mantan Kabareskrim Polri Kini Asik Tanam Singkong
Lama tak Terdengar, Susno Duadji Mantan Kabareskrim Polri Kini Asik Tanam Singkong /Facebook Susno Duadji

PR PANGANDARAN - Susno Duadji Mantan Kabareskrim Porli yang sempat menghebohkan Tanah Air beberapa tahun silam tersebut, kini lebih memilih menjadi Petani Singkong.

Mantan Kabareskrim Porli itu, sekarang tinggal di tanah kelahirannya di Pagar Alam Sumatra Selatan.

Sebelumnya Susno Duadji sempat menjabat sebagai Wakil Kepala Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) dan Kapolda Jawa Barat, kini asik menjadi petani singkong.

Baca Juga: Merasa Dirinya Mega Bintang, Ivan Gunawan Tolak Semua Job Komedi Receh, Raffi Ahmad: Gua Kesel...

Dalam unggahan video yang dilihat oleh Pangandaran.pikiran-rakyat.com ini, Susno Duadji berpesan kepada anak muda Indonesia, pentingnya menjadi petani milenial.

“Mari anak muda kita bangkitkan pertanian Indonesia, dengan terjunnya petani milenial ke desa-desa,” ujarnya.

Pada postingan yang diunggah di fanspage Facebook miliknya tersebut, Susno Duadji menyampaikan manfaat daun singkong.

Baca Juga: Tetap Tak Setujui European Super League, Manajer Liverpool Jurgen Klopp Pilih Tak Terlibat

“Daun singkong yang pertama dapat dipanen, dapat dijadikan sayuran yang sedap dan lezat. Apalagi dimasak dengan kuah santan dan diberi sedikit ikan teri, woww,,, bisa 3 kali,” tambahnya.

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: Facebook


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x