Putri Nia Daniaty Diduga Terseret Kasus Penipuan CPNS, Begini Penjelasan Korban

- 26 September 2021, 11:50 WIB
Putri dari Nia Daniaty diduga melakukan penipuan CPNS, berikut kronologinya//Instagram/@niadaniatynew/tangkapan layar Youtube Hitz Infotainment
Putri dari Nia Daniaty diduga melakukan penipuan CPNS, berikut kronologinya//Instagram/@niadaniatynew/tangkapan layar Youtube Hitz Infotainment /

"Yang membuat saya yakin juga, dia murid saya tidak mungkin lah seorang murid akan menipu seorang guru," ucap Agustine.

Selain itu, Olivia juga membujuk rayu sang guru dengan mengatakan bahwa dirinya merupakan salah satu murid yang tidak lupa terhadap jasa gurunya ketika sudah sukses.

Baca Juga: Klasemen BRI Liga 1, Bhayangkara FC dan Bali United Miliki Poin Sama

Akhirnya Agustine percaya dan mentransfer sejumlah uang untuk mengikuti tawaran olivia.

Kemudian di tahun 2020 Olivia menawarkan beberapa kursi CPNS kepada Agustine.

"Bu tawarkan kepada keluarga ibu mumpung saya masih bisa bantu, dengan nominal Rp25 juta sampai Rp30 juta," tutur Agustine.

Baca Juga: Profil Dikta, Eks Vokalis Yovie and Nuno yang Diduga Jadi Korban Body Shaming

Merasa sudah percaya dengan Olivia, Agustine pun akhirnya mengajak 16 saudaranya untuk join bersama olivia.

Untuk memuluskan aksinya, Olivia juga seringkali mengatakan kepada Agustine dan yang lainnya bahwa dirinya kenal dengan beberapa pejabat dan menjadi Direktur Utama perusahaan batu bara.

Namun, di bulan Juli Olivia sudah mulai menghilang dan tidak bisa dihubungi.

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah