Lagu 'Lathi' Dituding Kental Unsur Mistis dan Ritual Panggil Setan, Eka Gustiwana: Seni Tidak Mutlak

- 13 Juni 2020, 13:30 WIB
LAGU Lathi ciptaan Weird Genius.*
LAGU Lathi ciptaan Weird Genius.* /Hasil Tangkapan Layar Instagram @weird.genius/

PR PANGANDARAN - Mencuri atensi dunia internasional, lagu 'Lathi' garapan Weird Genius memadukan unsur EDM dengan nuansa tradisional gamelan dan lirik bahasa Jawa.

Sejak viral di dunia maya dan banyak digunakan pengguna TikTok dengan kemunculan tagar LathiChallenge.

Kini, single 'Lathi' menapaki peringkat ke-21 top song dalam playlist musik internasional.

Baca Juga: Ironis, 8 Calon Perwira Polisi di Yogyakarta Dinyatakan Positif Covid-19

Selain itu, Lathi menjadi satu-satunya karya musik tanah air yang masuk daftar tersebut.

Hal ini membuat Eka Gustiwana, Reza Oktovian dan Gerald Liu berbangga diri, pasalnya 'Lathi' memang dibuat cukup lama dengan memperhatikan berbagai komponen.

Termasuk saat memilih Sara Fajira untuk membawakan karya apik mereka.

Baca Juga: Rela Menderita Demi Trump, Pendukung Tak Boleh Menuntut Jika Terinfeksi Covid-19 saat Kampanye

Namun, seiring populernya lagu tersebut, beberapa netizen mengaitkannya dengan jenis musik 'pemanggil setan'.

Sontak, Reza Arap, Eka dan Gerald merasa terkejut. Seperti yang diungkap ketiganya dalam tayangan YouTube Deddy Corbuzier yang dilihat PikiranRakyat-Pangandaran.com.

Halaman:

Editor: Ayunda Lintang Pratiwi

Sumber: Permenpan RB YouTube Sobat Dosen


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x