Mitos atau Fakta: Benarkah Wanita yang Tinggal Bersama Mertua Mudah Stres hingga Kena Serangan Jantung?

- 13 Mei 2021, 14:00 WIB
Ilustrasi mertua dengan menantu.
Ilustrasi mertua dengan menantu. /Pexels/Andrea Piacquadio

PR PANGANDARAN - Di Indonesia, tinggal bersama mertua telah menjadi hal yang sangat lumrah dan biasa.

Namun, untuk beberapa pasangan, tinggal bersama mertua terkadang menjadi masalah baru dalam kehidupan rumah tangganya.

Terkadang, wanita merasa terganggu jika tinggal bersama mertua apalagi jika urusan rumah tangganya dicampuri, hingga rentan mengalami stres dan serangan jantung.

Baca Juga: 10 Tradisi Unik Lebaran yang Terdapat di Indonesia, Termasuk Grebeg Syawal

Diberitakan Kabar Besuki dalam artikel berjudul 'Wanita yang Tinggal Bersama Mertua Ternyata Lebih Rentan Terkena Penyakit Jantung, Ahli Jelaskan Penyebabnya', penelitian mengungkapkan bahwa dampak tinggal bersama mertua dapat membuat wanita mengalami stres hingga berisiko terkena penyakit jantung tiga kali lipat.

Beberapa pakar mengungkap, wanita yang tinggal bersama mertua memiliki risiko penyakit jantung lebih tinggi.

Profesor Horoyasu dari Universitas Osaka yang merupakan pemimpin dari penelitian, mengungkap tingginya risiko penyakit jantung yang diderita wanita yang tinggal bersama mertua lantaran tekanan dan stres mengurus rumah tangga.

Baca Juga: Kue Cornflakes Jadi Pilihan Lebaran Idul Fitri, Simak Cara Membuatnya

Akibat banyak tuntutan sebagai seorang istri, ibu, dan menantu sekaligus para wanita rentan stres dan mengalami tekanan psikis.

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: Kabar Besuki


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x