Doa Malam Lailatul Qadar yang Diajarkan Rasulullah saw kepada Aisyah

- 21 Mei 2020, 11:30 WIB
Ilustrasi orang berdoa.
Ilustrasi orang berdoa. //PIXABAY

Baca Juga: Baru Sadar dari Koma, Cerita Haru Pasien Covid-19 Lamar Sang Kekasih Melalui 'Video Call'

Hadits ini mengisyaratkan kita untuk terus-menerus dan menjaga konsistensi ibadah di bulan Ramadhan karena kita tidak tahu kapan datangnya lailatul qadar.

‘Aisyah RA pernah bertanya kepada Rasulullah SAW, “Wahai Rasul, andaikan aku bertemu lailatul qadar, do’a apa yang bagus dibaca? Rasul menjawab, ‘Allâhumma innaka ‘afuwwun tuhibbul ‘afwa fa’fu ‘annî,’ (Wahai Tuhan, Engkau Maha Pengampun, Engkau menyukai orang yang minta ampunan. Karenanya ampunilah aku),” (HR Ibnu Majah).

Semoga di tengah pandemi Covi-19 ini, umat Muslim dunia dapat sebaik-baiknya memanfaatkan malam lailatul qadar guna memohon ampunan pada Allah Swt.

Sekaligus meminta petunjuk agar virus corona cepat menghilang dari muka Bumi ini.***

 

Halaman:

Editor: Ayunda Lintang Pratiwi

Sumber: Instagram NU Online @nuonline_id


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x