Inilah Cara Paling Sehat Berbuka Puasa, Ada 3 Urutan yang Harus Dilakukan Menurut dr Zaidul Akbar

- 3 April 2022, 19:00 WIB
Inilah Cara Paling Sehat Berbuka Puasa, Ada 3 Urutan yang Harus Dilakukan Menurut dr Zaidul Akbar
Inilah Cara Paling Sehat Berbuka Puasa, Ada 3 Urutan yang Harus Dilakukan Menurut dr Zaidul Akbar /Tangkap Layar YouTube.com/ dr. Zaiduk Akbar Official

Agar momen berbuka puasa semakin memberikan keberkahan dan kebahagiaan.

Menurut dr Zaidul Akbar ada tiga urutan saat berbuka puasa, yaitu:

1.Membaca bismillah

2.kemudian makanlah 3 butir kurma lalu minumlah air. Jika tidak ada kurma hendaklah minum air putih

Baca Juga: Berikut Lini Masa Seleksi Akademik PPG Daljab Tahun 2022, Buat Para Guru Segera Siapkan Diri

3.membaca doa berbuka puasa

"Dzahaba-zh Zama'u, Wabtalati-i ‘Uruuqu wa Tsabata-l Ajru, insyaa allah".

Artinya:

"Telah hilang dahaga, urat-urat telah basah, dan telah diraih pahala, Insya Allah." (HR Abu Daud).

Jangan lupa setelah berbuka untuk berdoa sesuai keinginan kita karena itu adalah waktu yang mustajab untuk berdoa.

Halaman:

Editor: Fikri Mahendra

Sumber: Instagram @zaidulakbar


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah