Naskah Khotbah Salat Jumat Pertama Bulan Muharram: Tahun Baru Islam ke Tatanan Hidup Baru Covid-19

- 21 Agustus 2020, 07:04 WIB
PELAKSANAAN salat Jumat di Masjid Agung Tasikmalaya.*
PELAKSANAAN salat Jumat di Masjid Agung Tasikmalaya.* /Asep MS/KP/

PR PANGANDARAN - Semarak Tahun Baru Umat Islam yang ke- 1442 Hijriah masih terasa walaupun tak se-ramai biasanya.

Jatuh pada salah satu bulan haram dalam Islam, yakni Muharram. Umat Muslim dianjurkan memperbanyak amalan soleh di awal bulan baru atau kehidupan baru itu.

Datangnya tahun dan semangat baru di bulan Muharram, umat Muslim ramai membuat doa serta pengharapan agar pandemi secepatnya berakhir.

Baca Juga: ARMY Pecahkan 4 Teka-teki 'Dynamite' Lewat Foto Teaser BTS, Durasi MV hingga Sebuah Mitos Terungkap

Sehingga momen-momen mustajab doa sayang untuk dilewatkan. Hari ini Jumat, 21 Agustus 2020 adalah salat Jumat pertama di tahun baru Islam.

Maka bagi kaum laki-laki diwajibkan atas kamu mengikuti gelaran salat Jumat.

Dikutip PikiranRakyat-Pangandaran.com dari NU Online, berikut naskah salat jumat yang selaras dengan babak baru pandemi Covid-19.

Baca Juga: Ramai Ucapkan 'Selamat Tahun Baru Islam', Ternyata Ini Hukumnya yang Wajib Diketahui Umat Muslim

Ma'asyiral muslimin rahimakumullah,

Wabah Covid-19 telah mengubah tatanan masyarakat dunia. Sekolah, bekerja, bahkan beribadah pun dianjurkan untuk dilakukan di rumah saja.

Halaman:

Editor: Ayunda Lintang Pratiwi

Sumber: Instagram NU Online @nuonline_id


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x