Nyaris Sebulan Nol Kasus, Tasikmalaya Kembali Mengonfirmasi Adanya Pasien Covid-19

- 9 Juli 2020, 21:27 WIB
  Juru Bicara Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Tasikmalaya, dr. Heru Suharto. (Septian Danardi)
Juru Bicara Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Tasikmalaya, dr. Heru Suharto. (Septian Danardi) /

"Akhirnya yang bersangkutan berhasil ditemukan petugas dan dibawa untuk menjalani perawatan di RSUD SMC. Jadi pasien itu bekerja di Jakarta terpapar disana dan memaksa pulang ketika dalam pengawasan," ujarnya.

Sebagai tindak lanjut, kata Heru, kini Dinas Kesehatan Kabupaten Tasikmalaya terus melakukan tracking pada masyarakat yang pernah melakukan kontak erat dengan pasien.

"Upaya ini guna melacak kemungkinan adanya penularan pada orang lain," katanya.***

Halaman:

Editor: Evi Sapitri

Sumber: Galamedia


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x