Lirik Sholawat Jibril - Shallallahu ala muhammad, Lengkap dengan Tulisan Arab, Latih dan Terjemah

- 17 Maret 2022, 16:00 WIB
Ilustrasi : Lirik Sholawat Jibril - Shallallahu ala muhammad, Lengkap dengan Tulisan Arab, Latih dan Terjemah
Ilustrasi : Lirik Sholawat Jibril - Shallallahu ala muhammad, Lengkap dengan Tulisan Arab, Latih dan Terjemah /pixabay.com/


PANGANDARAN TALK - Sholawat Jibril merupakan salah satu sholawat yang banyak dikenal oleh para pecinta sholawat.

Terlebih, sholawat Jibril sering di amalkan oleh umat muslim karena terbilang mudah untuk dihafalkan.

sholawat Jibril pun mempunyai keutamaan terkait dengan urusan pembawa rezeki.

Sejarah dari sholawat Jibril itu karena sholawat ini pertama dibacakan oleh Malaikat Jibril.

Baca Juga: Antisipasi Lupa Baca Niat Puasa, Inilah Bacaan Niat Puasa Ramadhan untuk 1 Bulan Penuh

Baca Juga: Trauma Masa Kecil Apa yang Mempengaruhi Kehidupan Anda Saat Ini? Tes Ini Akan Membantu Anda Menemukannya


Untuk memohon doa kepada Allah melalui syafaat Nabi Muhammad beserta keluarga dan sahabatnya, sholawat ini dapat dibaca kapan saja.

Berikut lirik sholawat Jibril yang mudah untuk di hafalkan, lengkap dengan latin dan terjemahnya.

صَلَّى اللهُ عَلَى مُحَمَّد

Shalallaahu ‘ala Muhammad

"(Ya Allah) berikanlah tambahan rahmat-Mu kepada junjungan kami Nabi Muhammad."

صَلَّى اللهُ عَلَى مُحَمَّد
Shallallah ala muhammad
Semoga shalawat dari Allah atas (Nabi) Muhammad.

صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ
Shallallah alaihi wasallam
Semoga shalawat dan salam dari Allah atasnya (Rasulullah).

ﺃﻧﺖ ﺷﻤﺲ ﺃﻧﺖ ﺑﺪﺭ
Anta syamsun anta badrun
Engkau bagai matahari

ﺃﻧﺖ ﻧﻮﺭ ﻓﻮﻕ ﻧﻮﺭ
anta nûrun fauqo nûrin
engkau bagai bulan purnama, engkau cahaya di atas cahaya

ﺃﻧﺖ ﺇﮐﺴﻴﺮ ﻭﻏﺎﻟﻲ
Anta iksîrun wa ghôlî
Engkau bagaikan emas murni yang mahal harganya.

ﺃﻧﺖ ﻣﺼﺒﺎﺡ ﺍﻟﺼﺪﻭﺭ
anta mishbâhush-shudûri
Engkaulah pelita hati.***

Editor: Fikri Mahendra


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x