Varian Baru Omicron Masuk Ke Indonesia, Ini Penjelasan WHO Tentang Varian Omicron yang Cepat Menyebar

- 16 Desember 2021, 14:10 WIB
Ilustrasi. Varian Baru Omicron
Ilustrasi. Varian Baru Omicron /Pixabay/Alexandra_Koch

Baca Juga: BREAKING NEWS : Menkes Sebut Virus Corona Omicron Pertama Ditemukan di Indonesia

Varian Omicron memiliki sejumlah besar mutasi, beberapa di antaranya mengkhawatirkan.

WHO menjelaskan bukti awal menunjukkan peningkatan risiko infeksi ulang dengan varian ini, dibandingkan dengan Variant of Concern (VOC) lainnya.

Karenanya, berdasarkan bukti-bukti yang sudah ada, WHO menetapkan varian Omicron sebagai VOC. ***

Halaman:

Editor: Fikri Mahendra

Sumber: covid19. go id


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah