Kemenangan Greysia-Apriyani Dianggap sebagai Kado HUT ke-76 RI

- 3 Agustus 2021, 17:15 WIB
Menang emas di Olimpiade Tokyo, Greysia-Apriyani kemenangannya jadi kado HUT RI.
Menang emas di Olimpiade Tokyo, Greysia-Apriyani kemenangannya jadi kado HUT RI. /Kemenpora.go.id/Putra

“Begitu masuk set kedua, saya mulai agak tenang. Karena saya lihat mereka mulai lepas, tidak ada beban, bebas,” jelas Amali.

Melalui kemenangan Greysia-Apriyani, Amali berharap agar pola pembinaan atlet prestasi segera diubah dan didesain sedemikian rupa.

Baca Juga: Baru Rilis, Jeon Somi Ambil Alih Tangga Lagu dengan Dumb Dumb

“Kalau pembinaan masih seperti sekarang maka kita deg deg kan. Artinya kita pasti akan mempunyai prestasi apa adanya seperti sekarang ini. Karena apa? Kita dapatnya sekarang by accident, menurut saya tidak by design,” jelas Amali.

Pihaknya akan bekerjasama dengan stakeholder terkait, akademisi, praktisi, dan guru besar dari berbagai perguruan tinggi untuk menyusun Grand Desain Olahraga Nasional.

Kerjasama tersebut perlu dilakukan mengingat kesadaran akan prestasi di bidang olahraga yang harus didesain dan direncanakan.

Baca Juga: Media Asing Soroti Aksi Ganti Raket Greysia Polii di Final Olimpiade Tokyo: Kemenangan Indonesia Mengesankan

Bahkan, pemerintah juga telah menetapkan berbagai cabor unggulan yang akan disesuaikan dengan karakter fisik orang Indonesia.***

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: Kemenpora


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x