Game Days Gone Versi PC Tidak Akan Menggunakan Fitur Ray Tracing dan DLSS Nvidia

- 10 Mei 2021, 20:25 WIB
Ilustrasi kontroler konsol game PlayStation
Ilustrasi kontroler konsol game PlayStation /Pixabay/StockSnap

“Days Gone di PC tidak mendukung DLSS saat ini," ungkapnya.

Hal tersebut diungkap pihak developer bahwa memungkinkan fitur tersebut masuk dalam pembaruan di masa yang akan datang.

Baca Juga: Cek Fakta: Pemerintah Dikabarkan Resmi Tetapkan 11 Mei 2021 sebagai 1 Syawal 1442 H, Ini Faktanya

Beberapa game yang memulai terlebih dahulu tanpa dukungan DLSS pada awalnya adalah Nioh 2 dan Call Of Duty: Warzone.

Versi Days Gone PC akan mendukung beberapa binding kontrol, termasuk DualShock, DualSense, Xbox, pengontrol Steam, Nintendo Switch Pro, dan Direct Input.

CEO Sony Jim Ryan, mengungkapkan bahwa hal itu adalah komitmen terbaru dari pihak Sony.

Baca Juga: Emil dan Pepeng Hengkang, Nasib Band Naif yang Sudah 25 Tahun Eksis Kini Terancam Bubar?

“Kami sekarang berada di awal 2021 game yang mereka buat dalam bentuk yang lebih baik daripada sebelumnya," imbuhnya.

"Khususnya dari paruh kedua siklus PS4, studio kami membuat beberapa game yang sangat bagus," tambahnya.***

 

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: NME


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah