Mengenal Game Among Us, Disebut Timbulkan Dosa Akibat Memfitnah, Begini Komentar Najwa Shihab

- 19 September 2020, 11:00 WIB
Games Among US
Games Among US /Animas Youtube Authentic Games/

“Main Among Us dapat menimbulkan dosa akibat memfitnah wkwk,” cuit akun Twitter @AmongIndoneisa.

Baca Juga: 30 Idol K-Pop dengan Reputasi Brand Paling Melejit September 2020, BTS 7 Teratas, Jimin Rajai Puncak

Sekilas permainan ini akan mengajak penggunanya menjadi salah satu dari dua peran di dalamnya, yaitu Crewmates (protagonis) dan Impostor (antagonis).

Selanjutnya, tugas Crew adalah menyelesaikan beberapa tugas yang diberikan. Sementara Impostor bertugas membunuh para Crew dengan berbagai cara.

Sebagai Impostor, sebisa mungkin pemain diminta untuk meminimalisir risiko agar tidak ketahuan saat membunuh. Pasalnya, jika orang lain mengetahui pemain sebagai pembunuh, maka akan dilaksanakan sistem vote hingga dikeluarkan. Artikel ini telah tayang sebelumnya dengan judul ‘review game among us yang bikin pertemanan rusak’.***

Halaman:

Editor: Ayunda Lintang Pratiwi

Sumber: Instagram @bpptkg


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x