Heboh Baliho Giring Ganesha Mencalonkan Diri untuk Presiden 2024, Netizen: Yah, Masa Gua Golput Lagi

- 18 Agustus 2020, 18:46 WIB
Giring Nidji
Giring Nidji /Twitter @Luviku//Twitter @Luviku

"Kalaupun iya, kok bisa sepede itu sih, apakah seperti Muhaimin Iskandar yg pernah masang baliho calon wakil presiden gede bgt, tapi kenyataannya gk ada yg mau ngusung," sahut @ajitrisat.

"Siapa yang mau pilih ngak ada pengalaman politik, cuma bisanya nyanyi," komen @darismanda.

Tetapi tidak hanya komentar nyinyir yang ditujukan untuk Giring, ada pula komentar positif yang tak mempermasalahkan pencalonan Giring menjadi presiden.

Baca Juga: Geger, Uang Kemerdekaan Rp 75.000 Dijual hingga Puluhan Juta Rupiah, Netizen: Sabar Tunggu BI Aja!

"Ini hak individu warga negara bagus saya setuju silakan yang lain menyusul," tulis @1noh.

"Setiap warga RI punya hak memilih & hak dipilih, sesimple ini kok pd gagal paham ya?. Tinggal apakah PSI mau mencalonkan dia? Kalo iya, brp kursi PSI di parlemen? Klo g cukup wajib koalisi itupun klo ada partai lain yg minat, ke tahap capres pun, kt bebas tuk milih dia apa ngga," jelas @erwa.

Perlu diketahui, Giring Ganesha kini ditunjuk jadi Plt Ketua Umum PSI.

Baca Juga: Terapkan 7 Pilar ini Jika Hubungan Anda Ingin Tetap Harmonis Sepanjang Waktu

Giring menggantikan Grace Natalie yang akan melanjutkan pendidikan ke Singapura selama satu tahun lamanya.***

Halaman:

Editor: Ayunda Lintang Pratiwi

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah