Waspada! Ini 4 Lokasi yang Berisiko Terhadap Penyebaran Virus Covid-19, Nomor 1 Paling Sering Dikunjungi

- 22 Juni 2021, 16:00 WIB
Ilustrasi Covid-19, simak 4 lokasi tersebut berisiko terhadap penyebaran Covid-19.
Ilustrasi Covid-19, simak 4 lokasi tersebut berisiko terhadap penyebaran Covid-19. /Pixabay/tumisu/

PR PANGANDARAN – Penyebaran virus Covid-19 di Indonesia, untuk angka penularannya tergolong masif, pelan tapi pasti telah menembus 2 juta orang.

Angka tersebut terhitung sejak kasus pertama diumumkan Presiden Joko Widodo pada 2 Maret 2020.

Oleh Karena itu, warga diminta untuk tetap menjaga jarak dan mengurangi kegiatan di luar rumah.

Baca Juga: Kapan BST Tahap 4 Cair? Daftar Sekarang dan Cek di cekbansos.kemensos.go.id Dapatkan Bansos dari Kemensos

Seperti dikutip dari PMJ News, penasihat kesehatan Gedung Putih Amerika Serikat, Dr Anthony Fauci mengungkapkan setidaknya ada 4 lokasi yang harus dihindari selama pandemi Covid-19.

Lokasi tersebut disinyalir menjadi tempat paling beresiko untuk penularan virus Covid-19, sekalipun divaksin.

Vaksin yang beredar memamng memberikan perlindungan terhadap penularan Covid-19, namun tidak 100 persen.

Baca Juga: Rezky Aditya Dipastikan Benar Punya Anak di Luar Nikah, Nyai Ratu Kidul Terawang: Kasihan Istrinya

Berikut 4 Lokasi yang Beresiko Terhadap Penyebaran Virus Covid-19

1. Restoran

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: PMJNews


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x