Dokter AS Faheem Younus Sebut Lonjakan Covid-19 di Indonesia Tak Separah Malaysia, Ini Faktanya

- 14 Juli 2021, 16:45 WIB
Dokter Faheem Younus sebut lonjakan Covid-19 di Indonesia tak separah Malaysia
Dokter Faheem Younus sebut lonjakan Covid-19 di Indonesia tak separah Malaysia /Twitter.com/@FaheemYounus/

PR PANGANDARAN - Lonjakan kasus positif Covid-19 di Indonesia dan juga Malaysia yang masih tinggi ikut disorot oleh dokter asal Amerika Serikat (AS), Faheem Younus.

Dokter AS Faheem Younus bahkan membagikan hasil analisisnya usai membandingkan lonjakan Covid-19 di Indonesia dan Malaysia.

Meski di Tanah Air masih terus meningkat, dokter AS Faheem Younus sebut kalau lonjakan kasus Covid-19 di Indonesia tak separah Malaysia.

Baca Juga: Lirik Lagu I Love You More Than Anyone - TWICE (OST Hospital Playlist 2) dan Terjemahan Bahasa Indonesia

Baru-baru ini, lonjakan kasus positif Covid-19 yang masih tinggi membuat pemerintah Indonesia kembali menyusun rencana.

Bahkan, wacana untuk memperpanjang masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat pun digulirkan.

Dalam suasana yang belum kondusif seperti sekarang ini, berbagai analisis dari para pakar kesehatan turut meramaikan jagat media sosial.

Baca Juga: Tiongkok akan Mulai Berikan Suntikan Vaksin Covid-19 untuk Remaja Bulan Ini

Salah satu yang menarik adalah analisis dari dr. Faheem Younus. Dirinya mengatakan telah melihat fakta baru.

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: Twitter @FaheemYounus


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x