Dokter Ulwan Sanggah Opini dr. Tirta Soal Kerumunan atas Hadirnya Presiden Jokowi dan Atta Halilintar

- 24 Februari 2021, 21:45 WIB
Kolase foto tangkapan layar Dokter Ulwan (kiri) dan dr. Tirta (kanan).*
Kolase foto tangkapan layar Dokter Ulwan (kiri) dan dr. Tirta (kanan).* /Instagram @undercover.id

PR PANGANDARAN – Soal kerumunan atas hadirnya Presiden Joko Widodo (Jokowi), Tirta Mandira Hudhi atau dr. Tirta mengungkapkan sebelumnya pernah ditanya Atta Halilintar soal kerumunan yang kemudian jawabannya ditantang oleh rekan sejawatnya, dokter Ulwan.

dr. Tirta mengungkapkan jawabannya dalam video di media sosialnya untuk menjelaskan perihal kerumunan yang dulu pernah ditanyakan oleh Atta Halilintar yang saat ini juga dialami oleh Presiden Jokowi.

Namun, rupanya, jawaban atau opini dari dokter dr. Tirta ini disanggah oleh dokter Ulwan.

Baca Juga: Cacat, Pria Berkaki Satu Ini Mengayuh Sepeda Selama 90 Hari untuk Kelilingi Tiongkok

Sebab, seperti yang diketahui sebelumnya, Atta Halilintar pernah bertanya kepada dr. Tirta terkait kerumunan yang hadir karena kedatangan public figure seperti dirinya, dan juga Presiden Jokowi, padahal tanpa diundang. Namun, dokter Ulwan pun lantas membalas teman sejawatnya dengan sanggahan.

Sebagaimana yang dikutip PikiranRakyat-Pangandaran.com dari laman Instagram @dr.tirta yang diunggah pada Rabu, 24 Februari 2021, dr. Tirta memberikan jawaban atas kerumunan yang pernah ditanyakan Atta yang juga kini membuat gempar karena juga dialami Presiden Jokowi.

dr. Tirta, gimana sih komentarnya mengenai kerumunan yang terjadi akibat antusiasme warga di NTT menemui Pak presiden Joko Widodo?

Baca Juga: Kerja Jual Tebu, Ayah ini Malah Perkosa Putrinya yang Berusia 14 Tahun, ini Kisahnya

Jadi gini, Pak presiden Joko Widodo itu sejati adalah simbol negara yang ke mana pun beliau pergi akan selalu menarik massa. Hal ini seperti juga diutarakan oleh Atta Halilintar 'Dok saya ketika Jumatan ramai banyak yang minta foto'.

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: Instagram @movreview


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x