Ternyata Ada 7 Data Rahasia di Balik Nomor KTP atau NIK yang Tak Banyak Diketahui, Nomor Tujuh Mengejutkan

- 15 April 2021, 18:45 WIB
Ternyata ada rahasia dibalik nomor KTP atau NIK yang tak banyak diketahui, ada tujuh data rahasia menurut Ditjen Dukcapil Kemendagri.
Ternyata ada rahasia dibalik nomor KTP atau NIK yang tak banyak diketahui, ada tujuh data rahasia menurut Ditjen Dukcapil Kemendagri. /

NIK terdiri dari enam belas digit dan biasanya tertulis pada baris paling atas di bagian depan KTP yang Anda pegang.

Dari enam belas digit tersebut, sesungguhnya terdapat makna tersembunyi yang jarang diketahui oleh banyak orang.

Baca Juga: Nobu dan Jedar Bercanda Video Syur 19 Detik di TV, Netizen Berang: Budaya Malu Artis Indonesia Hilang!

Berikut ini makna di balik enam belas digit pada NIK beserta contoh berdasarkan informasi yang diperoleh Kabar Besuki dari Direktorat Jenderal Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia (Ditjen Dukcapil Kemendagri):

Artikel ini telah tayang sbelumnya di Kabarbesuki.pikiran-rakyat.com dengan judul 'Jarang Diketahui, Inilah Makna di Balik Nomor KTP atau NIK yang Tersimpan dalam Dompet Anda'.

Contoh NIK: 32-73-05-64-06-81-0001

Baca Juga: Mengejutkan! Kelinci Terbesar di Dunia Berhasil Dicuri, Polisi Adakan Sayembara Rp20 Juta

32 (Kode Provinsi)

Angka 32 yang berada pada dua digit pertama merupakan kode dari sebuah provinsi tempat tinggal seseorang saat melakukan pendaftaran untuk pembuatan KTP.

Berdasarkan info dari Ditjen Dukcapil Kemendagri, angka 32 pada dua digit pertama menandakan bahwa orang tersebut berdomisili di wilayah Jawa Barat.

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: Kabar Besuki


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x