Usai lepas Tukik Bareng Anak-anak Cilacap, Presiden Jokowi Hampiri Bangku Kayu Tua! Ternyata Lakukan Ini...

- 24 September 2021, 11:20 WIB
Presiden Jokowi bersama masyarakat dan anak-anak setempat melepas tukik atau anak penyu di Pantai Kemiren, Cilacap, Jateng, Kamis 23 September 2021.
Presiden Jokowi bersama masyarakat dan anak-anak setempat melepas tukik atau anak penyu di Pantai Kemiren, Cilacap, Jateng, Kamis 23 September 2021. /Setkab.go.id/Agus Suparto

PR PANGANDARAN - Kesederhanaan Presiden Joko Widodo (Jokowi) selalu menjadi sorotan publik. Dikenal memiliki gaya simpel, kehadiran Jokowi memberi kehangatan di tengah masyarakat Indonesia.

Kedekatan Jokowi dengan masyarakat. Salah satunya, dibuktikan dengan kunjungan kerja di Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah, pada 23 September 2021.

Baru-baru ini, Jokowi mengunggah sebuah potret dirinya tengah duduk di bangku tua usai melepas tukik di Pantai Kemiren, Cilacap, Jawa Tengah.

Baca Juga: 3 Korban Pelecehan Seksual Ayah Taqy Malik Buka Suara, Sunan Kalijaga Ungkap 2 Wanita Selain Marlina Octaria

Di bangku tua tersebut, Jokowi tengah mengenakan kaos kaki usai melepas tukik-tukik itu. Namun, ada hal yang lucu saat dia ingin memakai kaos kaki itu.

"Seusai melepas tukik di Pantai Kemiren, Cilacap Selatan, siang tadi, saya beranjak ke kayu tua tak jauh dari perahu-perahu nelayan. Hendak memassang kaos kaki, rupanya telapak kaki saya masih berlepotan pasir," tulis Jokowi.

Unggahan Presiden Jokowi
Unggahan Presiden Jokowi

Dikutip PikiranRakyat-Pangandaran.com dari laman setkab.go.id, sejumlah masyarakat dan anak-anak di Cilacap, Jawa Tengah, terlihat turut melepaskan tukik bersama Presiden.

Baca Juga: Kompilasi Kondisi Tukul Arwana Terkini, Disebut Pendarahan Otak hingga Meninggal

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah