Sambut New Normal, Indonesia Malah Pijak Urutan ke-34 Terinfeksi dan Ke-22 Kematian Covid-19 Dunia

- 5 Juni 2020, 13:24 WIB
Ilustrasi pandemi global virus corona (Covid-19) yang membuat banyak orang terpaksa beraktivitas di rumah saja.
Ilustrasi pandemi global virus corona (Covid-19) yang membuat banyak orang terpaksa beraktivitas di rumah saja. /- Foto: Pixabay

Dengan jumlah angka kematian tersebut Indonesia menempati urutan ke-22 terbanyak dari keseluruhan negara yang terpapar virus corona baru atau Covid-19.

Baca Juga: WHO: Bukan karena Mutasi, Virus Corona Akan Jauh Lebih Mematikan Apabila Orang-orang Menyepelekan

Sementara untuk angka pasien COVID-19 yang sembuh, Indonesia tercatat pada urutan ke-44 dunia dengan total 8.892 orang.

Ini setara dengan 0,31 persen dari angka kesembuhan secara global yakni 2.850.411 jiwa.

Secara umum Johns Hopkins University Medicine mencatat Amerika Serikat merupakan negara dengan kasus positif terbanyak di dunia yakni 1.867.620 kasus.

Baca Juga: Dokter Terkejut, Wanita Hamil 3,5 Bulan Meninggal dengan Tragis Usai Kejang-kejang di Lantai  

Kemudian disusul Brazil dengan jumlah kasus positif Covid-19 yakni 584.016, diikuti Rusia 440.538 kasus, United Kingdom (UK) 283.079 kasus dan Spanyol yakni 240.660 kasus.***

Halaman:

Editor: Ayunda Lintang Pratiwi

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x