6 Tips Cara Cepat Memenangkan Lomba Panjat Pinang 17 Agustusan HUT Kemerdekaan RI ke 77

- 2 Agustus 2022, 15:30 WIB
Cara efektif untuk memenagkan lomba panjat pinang 17 Agustusan.
Cara efektif untuk memenagkan lomba panjat pinang 17 Agustusan. /

Lalu bagaimana cara cepat untuk memenangkan lomba tersebut?

Berikut ini ada 6 tips cara cepat memenangkan lomba panjat pinang, seperti dirangkum Pangandaran Talk dari berbagai sumber.

Baca Juga: Lirik Lagu Minang Terbaru Sipatuang Patah Sayok - David Iztambul 'Sipatuang nak hinggok cameh kamaraok'

1. Kedua kaki peserta harus dilatih agar kuat karena mejadi bagian paling vital dalam keikutsertaan lomba panjat pinang.

Para ahli kesehatan spesialis olahraga menyarankan agar para peserta harus punya komponen kebugaran, sering olahraga, dan sering jalan kaki.

Maka, sebaiknya bagi calon peserta lomba harus mulai melatih kekuatan kakinya, paling tidak dengan jalan kaki secara rutin pada jarak jauh agar otot-otot kakinya lentur dan tidak mudah pegal.

Baca Juga: 'Pura Pura Lupa' (Mahen) Versi KOREA, Cover oleh Yuri

2. Setiap peserta lomba panjat pinang biasanya akan mendapat giliran menjadi tumpuan beban peserta-peserta lainnya yang berposisi di atas.

Maka dari itu, selain jalan kaki juga melatih kebugaran tubuh lainnya, terutama bagian lengan dan bahu.

Hal itu penting dilakukan untuk menghndari retak tulang atau cedera otot ketika si peserta berada di posisi paling bawah yang menjadi tumpuan dengan berat beban tak terbatas dari peserta-peserta lainnya.

Halaman:

Editor: Atep Abdilah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x