Gagal Ginjal Akut pada Anak Sudah Renggut 133 Nyawa. Inilah 3 Gejalanya yang Wajib Diketahui Para Orang Tua

- 22 Oktober 2022, 19:38 WIB
Ilustrasi pasien anak meninggal dunia akibat gagal ginjal akut.
Ilustrasi pasien anak meninggal dunia akibat gagal ginjal akut. /

Baca Juga: Tuai Kecaman, Wakil Ketua Umum PSSI Lakukan Pembelaan Mengenai Fun Football dengan FIFA

Menurut Budi, lonjakan kasus AKI di Indonesia dimulai sejak Agustus mencapai 36 kasus, meningkat ke 78 kasus pada September, dan 110 kasus pada Oktober 2022.

Para orang tua rupanya "wajib" mengetahui gejala gagal ginjal akut pada anak,  seperti dijelaskan berikut:

1. Mual
2. Hilang nafsu makan
3. Anuria atau volume kencing (urine) sedikit

Baca Juga: Pulau Dewata Dilanda Bencana Banjir dan Longsor, Pemain Persib ini Sampaikan Bela Sungkawa

Persentase gejala gagal ginjal akut pada anak atau AKI itu, yang paling dominan berdasarkan prodormal ditandai dengan demam (202 pasien), mual (129 pasien), kehilangan nafsu makan (123 pasien), dan 29 persen pasien mengalami gejala anuria atau volume urine yang sedikit.

"Enam puluh persen persen pasien memiliki derajat keparahan stadium 3. Angka kematian mencapai 55 persen dari jumlah pasien yang dirawat," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Atep Abdilah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x