Daftar Lengkap 28 Atlet Indonesia untuk 8 Cabang Olahraga di Olimpiade Tokyo 2020

11 Juli 2021, 09:50 WIB
Berikut daftar lengkap 28 atlet Indonesia untuk 8 Cabang Olahraga di Olimpiade Tokyo 2020, termasuk Bulu Tangkis dengan 11 atlet. //IOC/Olympics//

PR PANGANDARAN - Pesta olahraga tingkat dunia yang dinanti kehadirannya, Olimpiade Tokyo 2020 akan segera berlangsung setelah alami pengunduran beberapa kali karena pandemi Covid-19.

Berlangsung dari 23 Juli 2021 - 8 Agustus 2021, Jepang akhirnya menyatakan siap selenggarakan Olimpiade Tokyo 2020, sehingga Indonesia pun ikut sumbang 28 atlet untuk memeriahkan pesta olahraga yang berlangsung 4 tahun sekali itu

Dihimpun PikiranRakyat-Pangandaran.com dari berbagai sumber, berikut daftar lengkap 28 atlet Indonesia di ajang Olimpiade Tokyo 2020 dengan 8 cabang olahraga:

Baca Juga: Kasus Covid-19 Terus Meningkat, Ilmuwan WHO Beberkan Pandemi Tidak Melambat

Cabang Olahraga Bulu Tangkis

1. Anthony Sinisuka Ginting (Tunggal Putra)
2. Jonathan Christie (Tunggal Putra)
3. Gregoria Mariska Tunjung (Tunggal Putri)
4. Greysia Polii (Ganda Putri)
5. Apriyani Rahayu (Ganda Putri)
6. Kevin Sanja Sukamuljo (Ganda Putra)
7. Marcus Fernaldi Gideon (Ganda Putra)
8. Mohammad Ahsan (Ganda Putra)
9. Hendra Setiawan (Ganda Putra)
10. Praveen Jordan (Ganda Campuran)
11. Melati Daeva Oktavianti (Ganda Campuran)

Baca Juga: Lirik Lagu Shinchan Bahasa Indonesia: Seluruh Kota Merupakan Tempat Bermain yang Asyik

Cabang Olahraga Menembak

1. Vidya Rafika Rahmatan Toyyiba (10 m n 50 m air rifle)

Cabang Olahraga Panahan

1. Riau Ega Salsabila (Recurve perorangan/beregu campuran/beregu putra)
2. Arif Dwi Pangestu (Recurve perorangan/beregu putra)
3. Bagas Prastyadi (Recurve perorangan/beregu putra)
4. Diananda Chairunnisa (Recurve putri, beregu campuran)

Baca Juga: Sedang Mencari Domba Kurban untuk Idul Adha? Berikut Daftar Harga Terbaru Lengkap

Cabang Olahraga Atletik

1. Lalu Muhammad Zohri (100 m putra)
2. Alvin Theupeiory (100 m putri)

Cabang Olahraga Rowing

1. Mutiara Rahma Putri (Lightweight Women Double)
2. Melani Putri (Lightweight Women Double)

Cabang Olahraga Surfing

1. Rio Waida (man shortboard)
2. I Ketut Agus Aditya Putra (alternate athlete)

Baca Juga: Beri Dukungan untuk Nia Ramadhani, Hotman Paris pada Netizen: Kita Ini Semuanya Tidak Bersih

Cabang Olahraga Angkat Besi
1. Eko Yuli Irawan (61 kg putra)
2. Deni (67 kg putra)
3. Rahmat Erwin Abdullah (73 kg putra)
4. Windy Cantika (49 kg putri)
5. Nurul Akmal (+87 kg putri)

Cabang Olahraga Renang
1. Aflah Fadlan Prawira (400 m dan 1500 m gaya bebas putra)
2. Azzara Permatahani (400 m gaya perorangan putri)

Demikianlah informasi daftar lengkap 28 atlet Indonesia yang berlaga dalam 8 cabang olahraga di Olimpiade Tokyo 2020. Semoga mereka semua mampu mempersembahkan emas untuk Ibu Pertiwi.***

Editor: Khairunnisa Fauzatul A

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler