Leani Ratri Oktila Tak Puas Raih 2 Emas 1 Perak di Paralimpiade Tokyo: Hasil Ini Tidak Sesuai Target

- 6 September 2021, 08:00 WIB
 Leani Ratri Oktila menyabet dua medali emas cabor bulutangkis Paralimpiade Tokyo 2020.
Leani Ratri Oktila menyabet dua medali emas cabor bulutangkis Paralimpiade Tokyo 2020. /npc indonesia

PR PANGANDARAN - Ratu para-badminton, Leani Ratri Oktila mengaku tak puas dengan 2 emas perak yang diraihnya di Palimpiade Tokyo 2020.

Meraih 2 emas dan 1 perak sekaligus, Leani Ratri Oktila belum mengaku puas saat diwawancara setelah perhelatan Paralimpiade Tokyo 2020.

Padahal selain meraih 2 emas 1 perak di Paralimpiade Tokyo, Leani Ratri Oktila pun mecetak rekor lain seperti menjadi peraih medali emas pertama selama 41 terakhir ini.

Baca Juga: Berikut Kode Redeem PUBG Mobile Edisi Spesial Hari Ini 6 September 2021!

Sebagaimana diketahui, Leani Ratri Oktila menyumbangkan medali emas pertama di sektor ganda putri SL3-SU5 bersama Khalimatus Sadiyah pada Sabtu, 4 September 2021.

Dinhari itu, Leani Ratri Oktila melakoni 2 pertandingan lain, semifinal untuk nomor SL4 dan ganda campuran SL3-SU5.

Pagi hari mengantongi medali emas pertama ini, Leani Ratri Oktila harus bertanding untuk dua final lainnya.

Baca Juga: Penutupan Paralimpiade Tokyo Sangat Meriah dan Penuh dengan Warna, Ketua Komite: Fantastis

Di tunggal putri, Leani Ratri Oktila sayangnya takluk di tangan wakil China Cheng Hefang dengan rubber set, 19-21, 21-17, dan 16-21.

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x