Ada Spirit Sang Ayah di Balik Nomor Punggung 1 Bagi Kiper Persib Fitrul Dwi Rustapa. Simak Cerita Lengkapnya

- 6 Mei 2022, 11:14 WIB
Kiper Persib Fitrul Dwi Rustapa mantap dengan jersey bernomor punggung 1.
Kiper Persib Fitrul Dwi Rustapa mantap dengan jersey bernomor punggung 1. /

Baca Juga: Tes Psikologi : Pilih Salah Satu Pohon Ini, akan Ketahuan Apakah Anda Orangnya Optimis atau Pesimis

Fitrul menegaskan bahwa dirinya sudah nyaman dengan nomor punggung tersebut, yang bisa menjadi power untuk mampu menunjukkan kemampuan terbaiknya dalam menyelamatkan gawang tim Pangeran Biru.

"Saya sudah nyaman mengenakan nomor punggung ini. Dulu, ayah saya waktu masih aktif bermain sepakbola pun, pakai nomor punggung 1 ini," kata pemain bertinggi badan 177 cm yang mengidolakan kiper timnas Jerman, Manuel Neuer ini.

Fitrul pun berbagi semangat buat siapapun, terutama bagi mereka yang punya semangat bermain bola agar memantapkan tekad menjadi pemain profeisonal. Setelah itu harus disiplin seraya berani mengorbankan waktu.

Baca Juga: 2 Pemain Timnas Indonesia Belum Hadir di Vietnam, Sedangkan Laga Pembuka Sepak Bola SEA Games 31 Dimulai Besok

"Di saat teman kita main gadget, kita latihan, kurang istirahat juga," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Fikri Mahendra

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x