Mimpi Terlilit Ular Ternyata Bukan Pertanda Jodoh Sudah Dekat, Ada Bahaya pada Tubuh Anda

9 Mei 2021, 17:00 WIB
Benarkah mimpi terlilit ular berkaitan erat dengan jodoh yang akan datang ke hidup anda, ahli ungkap yang sebenarnya terjadi /PIXABAY / THUYHABICH/

PR PANGANDARAN - Mimpi biasanya dikaitkan dengan firasat yang akan terjadi dalam hidup kita.

Ahli menyebut bahwa mimpi memiliki kaitan erat dengan keadaan tubuh kita.

Lantas, benarkah mimpi terlilit ular berkaitan erat dengan jodoh yang akan datang ke hidup anda?

Baca Juga: Kata Negara Timur Tengah Soal Konflik Palestina dan Israel, Qatar: Provokasi Pada Perasaan Jutaan Muslim

Dikutip PikiranRakyat-Pangandaran.com dari Your Tango, mimpi terlilit ular ternyata ada kaitannya dengan kesehatan Anda.

Justina Lasley seorang ahli dari Universitas Terkemuka mengatakan bahwa mimpi terlilit ular pertanda hidup Anda sedan stress atau terhimpit.

Tanda bahwa hidup Anda sedang benar-benar dilanda masalah. Sebelum tidur Anda pasti banyak kekhawatiran.

Baca Juga: Didikan Ruben Onsu Diacungi Jempol, Betrand Peto Kerap Cium Tangan Bertemu Artis Senior

Oleh sebab itu, sebelum tidur Anda akan merasa cemas dan gelisah.

Setelah tertidur alam bawah sadar Anda disebut Justina Lasley tidak benar-benar istirahat.

Melainkan, pikiran Anda terus mengembara ke sana dan ke mari.

Baca Juga: Klarifikasi Isu Hamil Anak Ayus, Nissa Sabyan Jelaskan Ada yang Sakit Dibagian Perut

Peringatan Hal Buruk Terjadi

Jika Anda mimpi bertemu ular berbisa, bisa jadi itu sebuah peringatan bahwa hal buruk akan terjadi.

"Apabila Anda memimpikan ular berbisa, itu mungkin peringatan yang lebih serius."

"Berbeda apabila bermimpi ular garter, biasanya tidak berbahaya dan malah bermanfaat," ungkapnya.

Baca Juga: Ganjar Pranowo Soal Mudik: Siapa yang Larang? Boleh Kok, Asal...

Petunjuk Harus Siap Siaga Bahaya Datang

Apabila Anda digigit ular dalam mimpi, itu bisa dijadikan sebagai petunjuk bahwa bahaya akan datang.

"Ular memiliki lebih banyak potensi bahaya saat digigit daripada hanya dilihat," kata Lasley.

Apabila ular ini dianggap sebagai cerminan dari ketakutan Anda, itu artinya Anda perlu segera menenangkan diri. Segera minta bantuan tenaga ahli, apabila membutuhkan. 

Baca Juga: Pria di Georgia Mengaku Membunuh Istrinya Sebelum Ditemukan Tewas Bunuh Diri, Ini Kronologinya

Kehidupan Anda Tercekik

Kemudian apabila Anda dicekik oleh ular dalam mimpi, hal tersebut mengandung makna khusus tahun ini.

Bermimpi dililit ular bisa jadi sebuah pertanda bahwa saluran pernapasan Anda tidak baik.***



Editor: Ayunda Lintang Pratiwi

Sumber: Your Tango

Tags

Terkini

Terpopuler