Bakar 2.000 Kalori dengan Olahraga, Akan Mempercepat Menurunkan Berat Badan Menurut Ahli

- 5 Juli 2021, 18:45 WIB
Ilustrasi olahraga.
Ilustrasi olahraga. /Tirachard Kumtanom/Pexels

Taylor merekomendasikan membakar 2.000 kalori per minggu dengan berolahraga, kemudian memangkas hingga 1.500 kalori seminggu dari diet, sehingga memecah menjadi sekitar 214 kalori lebih sedikit per hari.

Selain itu, aturan umum dalam membakar kalori bisa dilakukan lima hari dalam seminggu selama latihan. Bertujuan membakar 400 hingga 500 kalori, lima hari seminggu selama latihan.

Baca Juga: 7 Hal 'Haram' yang Tak Perlu Diceritakan ke Pasangan saat Pacaran: Nomor 4 Sering Terjadi, Awas Putus

Meski demikian, hal tersebut tergantung pada berat badan, jenis kelamin, usia, dan banyak faktor lainnya, tetapi angka ini adalah awal yang baik.

Contohnya seperti seorang pria yang memili berat badan 200 pon akan membakar lebih banyak kalori dengan melakukan olahraga yang sama dengan wanita yang berbobot 130 pon.***

 

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: CNET


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah