Ini 5 Alasan Mengapa Pelecehan Verbal Sangat Berbahaya, Rasa Sakit Bisa Bertahan Seumur Hidup

- 28 September 2021, 06:45 WIB
Ilustrasi - Bahaya dari pelecehan verbal.
Ilustrasi - Bahaya dari pelecehan verbal. /Anemone123 / Pixabay/

PR PANGANDARAN – Ketika orang memikirkan kekerasan atau pelecehan, orang sering kali memikirkan stereotip yang menyertainya.

Kerap kali kekerasan atau pelecehan juga terkait dengan pelecehan verbal dalam konteks hubungan romantis atau hubungan orang tua-anak.

Dan perilaku toxic seperti pelecehan verbal ini juga dapat mempengaruhi dan juga dapat berisiko sangat berbahaya bagi seseorang.

Baca Juga: Prediksi Ikatan Cinta 28 September 2021: Andin, Mama Rosa, dan Reyna Hampir Teracuni oleh Rendy?

Ketahui alasan mengapa pelecehan verbal merupakan suatu hal yang sangat berbahaya.

Dikutip PikiranRakyat-Pangandaran.com dari Psych2go, berikut 5 alasan mengapa pelecehan verbal sangat berbahaya.

1. Rasa Sakit Bertahan Seumur Hidup

Menurut Springer et al. (2003), rasa sakit emosional akibat pelecehan verbal dapat menyebabkan gejala sisa kesehatan jangka panjang dan dapat menghantui seseorang seumur hidup.

Baca Juga: Persib Bandung vs Persikabo Berakhir Imbang, Robert Rene Lakukan Evaluasi Pemain

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: Psych2Go


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x