Ramadhan 1442 H, Berikut Waktu Puasa Terlama dan Tercepat di Dunia, Ada yang hingga 20 Jam

- 14 April 2021, 02:31 WIB
Ramadhan 1442 H, Berikut Waktu Puasa Terlama dan Tercepat di Dunia, Ada yang hingga 20 Jam.
Ramadhan 1442 H, Berikut Waktu Puasa Terlama dan Tercepat di Dunia, Ada yang hingga 20 Jam. /Pixabay/Chiplanay/Pixabay

PR PANGANDARAN – Sambut bulan Ramadhan 1442 H, umat Muslim diseluruh dunia wajib melaksanakan ibadah puasa.

Pelaksanaan puasa dibelahan dunia memiliki waktu berbeda-beda, ada yang mencatat rekor sebagai terlama tapi ada juga yang tercepat.

Umat Muslim yang tinggal di negara-negara paling selatan di dunia seperti Chili atau Selandia Baru akan menjalankan puasa rata-rata 11 jam.

Baca Juga: Sulit Jadi Orang Tua, Wanita Ini Bangga Suaminya Tidur 'Ngemper' di UGD RS Demi Jaga Anaknya

Sementara bagi yang tinggal di negara-negara utara di dunia seperti Islandia atau Norwegia akan berpuasa lebih dari 18 jam.

Dikutip PikiranRakyat-Pangandaran.com dari Aljazeera, berikut waktu puasa terlama dan tercepat di dunia pada tahun 2021:

- Nuuk, Greenland: 19-20 jam

- Reykjavik, Islandia: 19-20 jam

Baca Juga: Persiapan Kualifikasi Piala Dunia 2022, PSSI Menggelar Pemusatan Latihan di Jakarta

- Helsinki, Finlandia: 18-19 jam

- Stockholm, Swedia: 17-18 jam

- Glasgow, Skotlandia, Inggris: 17-18 jam

- Oslo, Norwegia: 17-18 jam

- Kopenhagen, Denmark: 17-18 jam

- Moskow, Rusia: 17-18 jam

Baca Juga: Indonesia Gelar Event Internasional, FIBA Asia Cup 2021 Jadi Moment Pembuktian

- Berlin, Jerman: 16-17 jam

- Amsterdam, Belanda: 16-17 jam

- Warsawa, Polandia: 16-17 jam

- London, Inggris: 16-17 jam

- Paris, Prancis: 16-17 jam

- Nur-Sultan, Kazakhstan: 16-17 jam

Baca Juga: Bahas Raja Salman Ogah Riba, Arie Untung Disebut Keliru: Pas ke Indonesia Ngutangin Duit Juga Gitu

- Brussel, Belgia: 16-17 jam

- Zurich, Swiss: 16-17 jam

- Bukares, Rumania: 15-16 jam

- Ottawa, Kanada: 15-16 jam

- Sofia, Bulgaria: 15-16 jam

- Roma, Italia: 15-16 jam

Baca Juga: Sebelum Unduh Digital Korlantas Polri, Ini Prosedur Perpanjang SIM A dan C via Ponsel

- Madrid, Spanyol: 15-16 jam

- Lisbon, Portugal: 15-16 jam

- Athena, Yunani: 15-16 jam

- Beijing, Cina: 15-16 jam

- Washington, DC, AS: 15-16 jam

- Pyongyang, Korea Utara: 15-16 jam

Baca Juga: Hadiri Ajang Hannover Messe 2021, Presiden Jokowi Ikuti Secara Virtual

- Ankara, Turki: 15-16 jam

- Rabat, Maroko: 14-15 jam

- Tokyo, Jepang: 14-15 jam

- Islamabad, Pakistan: 14-15 jam

- Teheran, Iran: 14-15 jam

- Baghdad, Irak: 14-15 jam

Baca Juga: Disebut Kembaran Nissa Sabyan oleh Aldi Taher, sang Istri: Bodo Amat, yang Penting Cuannya Buat Aku

- Beirut, Lebanon: 14-15 jam

- Damaskus, Suriah: 14-15 jam

- Kairo, Mesir: 14-15 jam

- Yerusalem: 14-15 jam

- Kota Kuwait, Kuwait: 14-15 jam

- Kota Gaza, Palestina: 14-15 jam

Baca Juga: Lunasi Utang Mantan Istri Senilai Rp22 Miliar, MC Top Korea Ini Justru Dibenci Netizen

- New Delhi, India: 14-15 jam

- Hong Kong: 14-15 jam

- Dhaka, Bangladesh: 14-15 jam

- Muscat, Oman: 14-15 jam

- Kabul, Afghanistan: 14-15 jam

- Riyadh, Arab Saudi: 14-15 jam

Baca Juga: Jelang PSG Vs Munchen di Liga Champions, Disebut Jadi Misi Comeback Die Rotten di Paris

- Doha, Qatar: 14-15 jam

- Dubai, UEA: 14-15 jam

- Aden, Yaman: 13-14 jam

- Addis Ababa, Ethiopia: 13-14 jam

- Dakar, Senegal: 13-14 jam

- Abuja, Nigeria: 13-14 jam

Baca Juga: Jalani Operasi Jantung Saat Usia 2 Hari, Bayi ini Boleh Pulang Setelah Hampir 700 Hari di Rumah Sakit

- Kolombo, Sri Lanka: 13-14 jam

- Bangkok, Thailand: 13-14 jam

- Khartoum, Sudan: 13-14 jam

- Kuala Lumpur, Malaysia: 13-14 jam

- Singapura: 13-14 jam

- Nairobi, Kenya: 13-14 jam

Baca Juga: Dibayar Rp200 Ribu saat Pertama Kali Jadi DJ, Dinar Candy: Lumayan, Bisa Jajan dan Belanja Baju

- Luanda, Angola: 12-13 jam

- Jakarta, Indonesia: 12-13 jam

- Brasilia, Brasil: 12-13 jam

- Harare, Zimbabwe: 12-13 jam

- Johannesburg, Afrika Selatan: 11-12 jam

- Buenos Aires, Argentina: 11-12 jam

Baca Juga: Ajak Korban Ngobrol Sebelum Dibunuh hingga Ada Tulisan Allah pada Senjatanya, ini Kisah Teroris London

- Ciudad del Este, Paraguay: 11-12 jam

- Cape Town, Afrika Selatan: 11-12 jam

- Montevideo, Uruguay: 11-12 jam

- Canberra, Australia: 11-12 jam

- Puerto Montt, Chili: 11-12 jam

- Christchurch, Selandia Baru: 11-12 jam.***

Editor: Mela Puspita

Sumber: Aljazeera


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x