3 Momen Penyebab Pangeran Charles dan Pangeran Harry Makin Jatuh dalam Perselisihan

- 22 Juni 2021, 13:15 WIB
Berikut 3 momen penyebab Pangeran Charles dan Pangeran Harry makin jatuh dalam perselisihan, termasuk wawancara Oprah Winfrey.
Berikut 3 momen penyebab Pangeran Charles dan Pangeran Harry makin jatuh dalam perselisihan, termasuk wawancara Oprah Winfrey. /Neil Hall/REUTERS

PR PANGANDARAN - Jalinan hubungan Pangeran Harry dan sang ayah, Pangeran Charles memang sedang dalam perselisihan, sehingga simak tiga momen penting yang menjadi penyebab aroma perselisihan makin tajam di antara keduanya.

Lebih lanjut, bukti perselisihan Pangeran Harry dan Pangeran Charles dapat ditemukan dalam buku biografi kerajaan baru karya Robert Lacey, Battle of Brothers, khusus menganalisis penyebab timbulnya perselisihan di antara keduanya.

Dalam detailnya, Robert Lacey membeberkan analisis hubungan Pangeran Charles dan Pangeran Harry jatuh dalam perselisihan dimulai sejak Wawancara Oprah Winfrey, membahas monarki yang dirampingkan hingga bagaimana perdebatan tentang gelar pangeran untuk Archie.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta Selasa, 22 Juni 2021: Berkat Ibu Maharani, Elsa Akhirnya Mendekam di Penjara

Lacey juga menulis laporan tentang klaim Pangeran Harry bahwa sang ayah, Pangeran Charles berhenti menerima teleponnya.

Melansir dari Mirror, berikut adalah tiga momen yang dibahas oleh Lacey yang berkontribusi pada perselisihan antara ayah dan anak itu.

1. Pangeran Charles 'memerampingkan monarki'

"Dalam mengejar tujuannya sendiri untuk monarki yang dirampingkan, Pangeran Charles telah membuat suara tentang membatasi jumlah HRH yang dibuat oleh konvensi George V tahun 1917 lebih jauh, sehingga memotong Archie dari kapal pangeran masa depannya - dan Meghan menganggapnya pribadi. ," tulis Lacey dalam biografi itu.

Baca Juga: Cek Ramalan Shio Kuda, Shio Kambing dan Shio Monyet 22 Juni 2021: Rahasia Memalukan Bocor Gegara Temanmu!

Dia mengatakan masalah itu adalah bukan hanya gelar pangeran untuk Archie tetapi juga masalah keamanan dan perlindungan.

Halaman:

Editor: Khairunnisa Fauzatul A

Sumber: Mirror


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x