Update Covid-19 Dunia 1 Agustus 2021: Angka Positif Sentuh 198,6 Juta, Indonesia Naik 30.738 Kasus

- 1 Agustus 2021, 18:05 WIB
Ilustrasi Covid-19.
Ilustrasi Covid-19. /Fusion Medical Animation/Pexels

Rusia di posisi keempat dengan penambahan kasus positif mencapai 22.804, sehingga total keseluruhan menjadi 6.288.677.

Sementara itu, benua Eropa menjadi benua dengan kasus Covid-19 tertinggi di dunia, menyumbang hampir sepertiga kasus dunia yaitu lebih dari 50 juta dengan Prancis yang tertinggi.

Prancis memiliki kasus terbanyak di Eropa dengan jumlah kasus positif sebanyak 6.127.019.

Baca Juga: Kris Wu eks EXO Ditangkap Polisi Tiongkok hingga Terancam Dieksekusi, K-Netz: Jadi Dia Mati?

Selanjutnya, negara di Eropa lainnya yang mengalami dampak buruk Covid-19 dan menempati urutan di 10 besar adalah Inggris (5,856,528) dan Spanyol (4,447,044).

Indonesia masih menjadi negara yang memiliki jumlah kasus Covid-19 terbanyak di Asia Tenggara, yaitu mencapai 3.440.396 dengan penambahan kasus hari ini sebanyak 30.738. Sementara angka sembuh lebih tinggi, yaitu 39.446.

Lalu, Filipina menjadi negara Asia Tenggara kedua dengan penambahan kasus positif sebanyak 8.735 menjadi 1.597.689.

Baca Juga: Tetap Tinggal Bareng Anak Meski Hak Asuh Diraih Tsania Marwa, Atalarik Syach: Anak-anak Milih Saya

 

Australia telah mengonfirmasi sebanyak 251 kasus tambahan, sehingga totalnya menjadi 34.381, sementara Sydney hingga Brisbane tengah melakukan lockdown.

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: worldometers.info


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah