Forum Indramayu Studi Gelar Bedah Buku, Meriahkan Hari Jadi Indramayu ke-494

- 13 Oktober 2021, 18:15 WIB
Forum Indramayu Studi menggelar webinar kebudayaan berupa bedah buku untuk memeriahkan Hari Jadi  Indramayu ke-494.
Forum Indramayu Studi menggelar webinar kebudayaan berupa bedah buku untuk memeriahkan Hari Jadi Indramayu ke-494. /Dok. Forum Indramayu Studi

Selain itu, ada pula orasi budaya oleh Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kabupaten Indramayu, H. Carsim, S.Pd., M.Si.

Pemerhati budaya Indramayu Supali Kasim hadir sebagai pembicara kunci yang membedah isi buku tersebut.

Baca Juga: Camp Literasi Forum Pembaca Indramayu, Oase Literasi di Momen Hari Jadi Indramayu

“(Imajinasi Nusantara adalah) buku yang menarik karena pengetahuan tradisional ini kemudian ditulis oleh para anak muda,” ujar Supali Kasim.

Sementara itu Ketua Pelaksana Webinar Kebudayaan Forum Indramayu Studi, Ariq Rifqi Musthofa, turut menyampaikan terima kasih atas terselenggaranya kegiatan tersebut.

Duta Baca Jawa Barat 2021 itu juga bertindak sebagai moderator dalam acara bedah buku pada Selasa 12 Oktober 2021 tersebut.***

Halaman:

Editor: Akhmad Jauhari


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x