Siap Berlibur di Era Normal? Hotel dan Restoran di Pangandaran Akan Berikan Diskon Besar-besaran

- 1 Juni 2020, 18:41 WIB
ILUSTRASI pantai.*
ILUSTRASI pantai.* //PIXABAY

Lebih lanjut, Agus mengungkap tengah mempersiapkan sejumlah fasilitas menjelang dibukanya objek wisata Pangandaran.

Baca Juga: Semburan Api Matahari Terbesar Sejak 2017 Jadi Tanda Aktivitas Minimun Akan Segera Berakhir

Diantaranya, menyiapkan fasilitas umum untuk protokol kesehatan berupa tempat cuci tangan, termasuk menyiapkan alat termo gun, masker dan kelengkapan lainnya.

Hal ini dilakukan guna mengantisipasi penyebaran Covid-19 untuk memberikan kenyamanan kepada pengunjung serta karyawan hotel dan restoran.

"Kami mengucapkan terimakasih kepada pemerintah daerah yang telah memberikan kebijakan untuk memberikan kelonggaran dengan membuka objek wisata," ucapnya.

Baca Juga: Aktor Dwi Sasono Terjerat Narkoba, Polisi Beberkan Motif yang Bikin Ketergantungan

Sementara itu, Bupati Pangandaran H. Jeje Wiradinata menanggapi terkait tidak tercantumnya Jawa Barat di 102 daerah yang diizinkan penerapan new normal.

Namun, kata Jeje, Pangandaran akan tetap menerapkan New Normal sesuai arahan dari Gubernur Jawa Barat dan akan membuka objek wisata di Kabupaten Pangandaran.

"Kita akan tetap membuka obyek wisata sesuai rencana dengan memperhatikan protokol kesehatan. Setiap dua Minggu sekali kita melakukan evaluasi dengan pak Gubernur," ujarnya.

Baca Juga: Viral Foto Pria Bertato Peta Kepulauan Indonesia Ikut Kerusuhan di AS, Ramai Dipakai Media Asing

Halaman:

Editor: Ayunda Lintang Pratiwi

Sumber: Kabar Priangan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah